Badan Keuangan dan Aset Daerah memperoleh Juara III lomba gerak jalan yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga.

Terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Tim Gerak Jalan Putra BKAD atas prestasi gemilang meraih juara 3.

Kerja keras, semangat juang dan dedikasi yg tinggi telah ditunjukkan sejak masa latihan sampai dengan perlombaan yang pada akhirnya membuahkan hasil yang membanggakan.

Terima kepada Kepala Badan Keuangan dan Aset Daerah, Sekretaris BKAD, Jajaran Kepala Bidang BKAD, serta teman-teman keluarga besar Badan Keuangan dan Aset Daerah yang telah berkontribusi dan mendukung penuh atas pencapaian ini.

Sehat dan sukses selalu untuk Badan Keuangan dan Aset Daerah.

By admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *